Patukangan - PERTEMUAN RT, RW, LPMK KELURAHAN PATUKANGAN

PERTEMUAN RT, RW, LPMK KELURAHAN PATUKANGAN

Pertemuan RT,RW,LPMK Kelurahan Patukangan yang diisi oleh Plt Kasi Trantib Kecamatan Kendal Bp Jusuf Rizal Masega, S.STP menganai "PERAN SERTA MASYARAKAT DEMI TERCIPTA KONDUSIFITAS KEAMANAN & KETERTIBAN WILAYAH" dan BABINSA KELURAHAN Bp. SERDA PRIYANTO mengenai Bintara Pembina Desa (Babinsa) dalam penyelenggaraan KAMTIBMAS di Lingkungan Senin, 11 September 2023 di aula Kelurahan Patukangan di hadiri oleh Ketua RT, RW se Kelurahan Patukangan dan LPMK Kelurahan Patukangan.


Dipost : 18 September 2023 | Dilihat : 145

Share :